Sabtu, 25 Desember 2010

Tips Mencari File Dengan Mudah Di mediafire.com / 4shared.com / indowebster.com/maknyos.com dan web web lainya

ada sedikit tips untuk mencari file (lagu, video, game, dan lain-lain) sesuai website dimana kita ingin mendonwloadnya
langsung aja yah..


  1. Buka www.google.com, di kolom penelusuran tulis site:(disini kita menulis nama websitenya) nama file,  lalu search contohnya : 
  •  site:indowebster.com ada apa denganmu 
  • site:mediafire.com ada apa denganmu
  • site:4shared.com ada apa denganmu

Maka google secara otomatis akan mencari hanya di website yang kita inginkan, lebih cepat bukan dari pada harus membuka website-websitenya langsung, cara ini juga bisa untuk mencari topik disuatu forum contoh :

  • site:indowebster.web.id peterpan
  • site:kaskus.us peterpan






tambahan kalau ingin menentukan filetypenya
contoh Keyword: “bisnis” filetype:pdf

OKE coyy

Tidak ada komentar:

Posting Komentar